Postingan

Fakta-fakta Bercinta saat Menstruasi

Fakta-fakta Bercinta saat Menstruasi Berhubungan seksual saat wanita sedang menstruasi menuai pro dan kontra. Menurut kepercayaan tertentu di masyarakat, berhubungan seksual saat wanita sedang menstruasi adalah dilarang. Namun ada kalangan tertentu yang melakukannya dan tidak beranggapan demikian. Lantas, bagaimana penjelasan dari segi medis tentang seks yang dilakukan saat wanita sedang datang bulan? Penjelasan Dari Segi Medis Jika dilihat dari segi medis, berhubungan seks saat menstruasi memiliki beberapa manfaat. Meringankan sakit akibat premenstrual syndrome (PMS) dan menstruasi. Saat berhubungan seksual, orgasme bisa meringankan rasa sakit seperti kram. Selain itu, orgasme juga bisa melepaskan endorfin. Endorfin adalah hormon yang bisa membuat seseorang merasa senang sehingga bisa meredakan depresi atau bad mood. Berhubungan seks saat menstruasi juga bisa memberi kepuasan yang lebih. Alasannya karena terjadi perubahan hormon pada wanita yang sedang haid sehingga membuat mereka